PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing telah resmi meluncurkan produk terbaru motor maticnya yaitu Yamaha Mio Z. Peluncuran dilaksanakan bertempat di sirkuit Sentul hari ini (30 Maret 2016). Mio Z ini merupakan generasi terbaru dari varian Yamaha Mio yang kali ini disematkan penamaan "Z". Penamaan Z tersebut dikatakan mengandung filosofi yang berasal dari alfabet terakhir dengan makna sebagai yang paling (Terbaik, Terhemat, Termaksimal).
Yamaha Mio Z terbaru ini tidak memiliki banyak perubahan dari varian Mio M3. Adapun perubahan pada matic terbaru ini selain penamaan Z pada akhir nama perubahan juga pada tampilan striping baru. Selain itu Mio Z memiliki ukuran ban yang lebih besar (depan dan belakang), suspensi belakang berwarna merah, dan tutup dek belakang frame kini tampilannya lebih rounded.
Adapun dari segi mesin tidak ada perubahan sama sekali masih sama seperti pada Mio M3 yaitu dengan mesin 125cc dengan teknologi unggulannya Blue Core dan Eco Indicator yang embuat konsumsi bahan bakar lebih irit.
Yamaha Mio Z terbaru ini hadir dengan 2 pilihan warna yaitu warna Hitam Zagoan dan Putih Zuara. Sedangkan untuk harga Yamaha Mio Z terbaru 2016 ini dibandrol senilai Rp 15.100.000,00 (otr Jakarta).
Yamaha Mio Z terbaru ini tidak memiliki banyak perubahan dari varian Mio M3. Adapun perubahan pada matic terbaru ini selain penamaan Z pada akhir nama perubahan juga pada tampilan striping baru. Selain itu Mio Z memiliki ukuran ban yang lebih besar (depan dan belakang), suspensi belakang berwarna merah, dan tutup dek belakang frame kini tampilannya lebih rounded.
Adapun dari segi mesin tidak ada perubahan sama sekali masih sama seperti pada Mio M3 yaitu dengan mesin 125cc dengan teknologi unggulannya Blue Core dan Eco Indicator yang embuat konsumsi bahan bakar lebih irit.
@
Tagged @ Berita Motor
Tagged @ Motor Baru
Tagged @ News
0 comments:
Post a Comment - Kembali ke Konten